Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Contoh Naskah Monolog Tentang Broken Home

Suara   Itu   (pemeran memasuki panggung lalu duduk di tempat duduk yang disediakan) (Menghela nafas, lalu melihat ke arah langit langit) “hari ini kenapa rasanya semua tidak berjalan lancar, ya? Ujian harian tidak berjalan lancar, lupa membawa tugas, sampai sikap teman-teman yang tiba-tiba berubah, kenapa ya? Apakah sebenarnya aku tidak layak bahagia, ya?” (Mengalihkan pandangan ke arah bawah) “sudah di sekolah terasa kacau sekali, sekarang di rumah tidak terasa seperti di rumah” (tertawa miris dan pandangan ke arah   penonton) “katanya hidup itu adil tapi kenapa hal-hal kecil seperti kasih sayang saja aku tak pernah merasakan, ya?” “setiap hari aku pulang ke rumah, berganti pakaian, makan, minum. Persis seperti kegiatan anak-anak lain di rumah mereka masing masing, tapi bedanya mereka dapat tertawa dengan bebas dirumah masing-masing, sedang aku? (menunjuk diri sendiri dan tertawa miris) jangankan tertawa, senyum saja aku susah. Suara-suara itu, suara saling